Jaga Kebersihan Lingkungan, Pesan Babinsa Saat Komsos Bersama Ibu-Ibu

    Jaga Kebersihan Lingkungan, Pesan Babinsa Saat Komsos Bersama Ibu-Ibu
    (Foto istimewa) Babinsa Komsos Bersama Ibu-Ibu

    KUDUS - Babinsa Koramil 03/Undaan Serda Fuad selalu memanfaatkan waktunya untuk selalu mengunjungi warga desa binaannya, seperti yang dilaksanakan di Desa Kalirejo Kecamatan Undaan Kabupaten Kudus, Minggu (15/01/2023).

    Komunikasi sosial merupakan bagian dari kemampuan pembinaan teritorial (Binter) yang dimiliki setiap prajurit di Satuan Kewilayahan dan bisa di aplikasikan dilapangan dengan tujuan meningkatkan keakraban dan kekeluargaan serta kebersamaan yang menjadi komponen-komponen kemanunggalan TNI dengan rakyat.

    Dalam Komsosnya, Serda Fuad menekankan kepada masyarakat khususnya ibu-ibu agar lebih kreatif serta menjadi contoh kepada warga masyarakat lainnya dalam hal menjaga kebersihan lingkungan.

    “Saya harap ibu-ibu bisa menjadi contoh dalam berkreatifitas dan jangan membuang sampah sembarangan, nanti bisa menyebabkan banjir”, ujar Babinsa.

    Lebih lanjut dikatakan, berkomunikasi dan berinteraksi secara langsung dengan segenap komponen masyarakat, sehingga hubungan kedekatan dapat terjaga dan terbina dengan sebaik–baiknya.

    Agar dengan kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat merasa terlindungi dan sangat dibutuhkan dan dengan silaturrahmi, kita bisa menjalin hubungan yang baik dengan masyarakat binaan dan kita bisa dapat mengetahui kesulitan dan masalah yang ada pada masyarakat binaan. Pungkasnya. 

    Redaktur : Pendim 0722/Kudus

    kudus jateng kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Lingkungan Aman Dan Kondusif, Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Payaman Dampingi Pemdes Salurkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Suara dari Dalam Tembok, Pilkada di Rutan Kudus dan Hak Pilih Warga Binaan
    Warga Binaan Dan Pegawai Rutan Kudus Laksanakan Pilkada Di TPS Khusus 901
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?

    Ikuti Kami