Wujud Nyata Dan Upaya Babinsa Dalam Menjaga Ketahanan Pangan

    Wujud Nyata Dan Upaya Babinsa Dalam Menjaga Ketahanan Pangan
    (Foto istimewa) Babinsa Berugenjang Turun Kewilayah Bantu Para Petani

    KUDUS - Babinsa Koramil 03/Undaan Sertu Jayadi bersama petani di wilayah binaan tampak kompak, dimana Babinsa terjun langsung ke sawah membantu para petani di Desa Berugenjang Kecamatan Undaan Kabupaten Kudus, Minggu (16/04/2023).

    Pendampingan kepada para petani tetap terus dilakukan oleh Babinsa sebagai bentuk wujud nyata TNI dalam menjaga ketahanan pangan yang berada di wilayah.

    Seperti yang dilakukan oleh Sertu Jayadi dengan ikut terjun langsung ke sawah membantu para petani untuk memindahkan bibit padi siap tanam milik masyarakat binaannya, yang akan di tanam di lahan yang telah disiapkan.

    Sertu Jayadi mengatakan, pendampingan kepada petani untuk memberikan memotivasi agar para petani dapat mempercepat proses tanam padi di lahan sawahnya hal tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI terhadap percepatan tanam guna menjaga Ketahanan pangan.

    “Diharapkan dengan adanya percepatan masa persiapan tanam bisa meningkatkan target produksi padi sehingga mampu dicapai dengan maksimal, ” pungkasnya.

    Redaktur : Pendim 0722/Kudus

    kudus jateng kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0722/Kudus Gelar Bazar Sambut Hari...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Kirig Bersama Warga Gotong Royong...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Masyarakat Muntilan Gelar Doa Bersama untuk Kemenangan Ahmad Luthfi dan Taj Yasin
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Arahan Dari Kepala Biro BMN Pengadaan Pra Dipa, Rutan Kudus Ikuti Secara Virtual
    Rutan Kudus Ikuti Arahan Kepala Biro BMN Dalam Pengadaan Pra DIPA Anggaran 2025 Secara Virtual

    Ikuti Kami